Babinsa Koramil 0824/19 Umbulsari Lakukan Pengamanan Upacara Ngembak Geni di Pura Tri Widya Dharma

    Babinsa Koramil 0824/19 Umbulsari Lakukan Pengamanan Upacara Ngembak Geni di Pura Tri Widya Dharma

    JEMBER - Upacara keagamaan Hindu Ngembak Geni dilaksanakan di Pura Tri Widya Dharma Desa Gunungsari Kecamatan Umbulsari Kabupaten Jember, diikuti oleh ratusan penganut agama Hindu. Pada Selasa 12/03/2024.

    Kegiatan upacara Ngembak Geni terebut merupakan upacara yang dilaksanakan pasca pelaksanaan Hari Raya Nyepi,  oleh umat Hindu.

    Danramil 0824/19 Umbulsari Kapten Inf Sumaryono membenarkan adanya kegiatan tersebut sebagai bagian dri tugas Babinsa dalam menjamin ibadah umat beragama di wilayah desanya, dengan melakukan pengamanan ibadah, memberikan rasa aman sehingga ibadhnya berjalan dengan tertib dan khidmad.

    Dandim 0824/Jember Letkol Inf Rahmat Cahyo Dinarso mendukung kegiatan yang dilaksanakan tersebut, keberadaan Babinsa untuk semua dan keberadaannya hendaknya memberikan rasa aman dan memberikan manfaat kepada masyarakat diwilayah Desa Binaannya. Tegasnya. (Siswandi)

    pendim jember
    Siswandi

    Siswandi

    Artikel Sebelumnya

    Babinsa Koramil 0824/19 Umbulsari Berikan...

    Artikel Berikutnya

    Babinsa Koramil 0824/19 Umbulsari Pengamanan...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Hendri Kampai: Revolusi Penulisan Rilis Berita dengan Bantuan Artificial Intelligence (AI)
    Antisipasi Banjir, Babinsa Koramil 0824/20 Gumukmas  Bersama Warga Tembokrejo Kerja Bakti Normalisasi Selokan
    Danramil 0824/01 Patrang Hadiri Rakor Si Rambo, Dukung Upaya Stabilkan Inflasi Daerah
    Bakamla RI Serta Tim SAR Gabungan Selamatkan Korban Mati Mesin di Selat Nerong

    Ikuti Kami